Friday , March 29 2024
Beranda / Tag Archives: Mendikbud (halaman 2)

Tag Archives: Mendikbud

Mendikbud Akan Gantikan UN dan USBN, Ini 3 Hal Penting Dari Asesmen Nasional

deras.co.id

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) mengatakan, metode Asesmen Nasional akan dilakukan untuk menggantikan standar kelulusan peserta didik melalui Ujian Nasional (UN) dan Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN) yang akan diterapkan pada 2021. Mendikbud Nadiem Makarim menjelaskan bahwa hal ini bukan hanya sebagai pengganti daripada UN dan USBN, tetapi juga sebagai …

Selengkapnya »

Catat, Inilah Daftar Situs yang Bisa Diakses Lewat Program Bantuan Kuota Belajar Kemdikbud

deras.co.id

Pemerintah melalui Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan sudah menyalurkan bantuan kuota internet untuk guru dan pelajar di Indonesia untuk bulan ini. Menteri Pendidikan Nadiem Makarim saat peluncuran kebijakan tersebut pada Jumat (25/9) mengingatkan bahwa bantuan internet itu bukan untuk bermain game dan menonton video konten, melainkan untuk mendukung Pembelajaran Jarak Jauh …

Selengkapnya »

Nadiem Umumkan Rp 9T Untuk Subsidi Pulsa dan Kuota Para Pelajar, Guru dan Dosen

Jakarta, Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Nadiem Makarim menyampaikan kabar gembira bagi para siswa, mahasiswa, guru, dan dosen di Indonesia. Nadiem mengatakan sudah ada anggaran Rp 9 triliun untuk membantu kegiatan pembelajaran selama 3-4 bulan ke depan berupa tunjangan pulsa. “Kami sudah mendapat persetujuan untuk anggaran sebesar Rp 9 triliun …

Selengkapnya »

Mendikbud: Merdeka Adalah Kesempatan Bermimpi Tanpa Kecemasan

deras.co.id

Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Nadiem Anwar Makarim bersmaa Eselon I mengikuti upacara Hari Ulang Tahun ke-75 tahun Republik Indonesia secara virtual langsung dari halaman Kantor Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud), Senayan, Jakarta (17/8). Menurutnya, kemerdekaan adalah kesempatan untuk memerdekakan impian anak-anak Indonesia agar bisa bermimpi tanpa batas. “Kemerdekaan adalah …

Selengkapnya »

Mendikbud Terbitkan SK Pelaksanaan Kurikulum Darurat, Ada 3 Opsi Untuk Sekolah

deras.co.id

Jakarta, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) menerbitkan Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 719/P/2020 tentang Pedoman Pelaksanaan Kurikulum pada Satuan Pendidikan dalam Kondisi Khusus. Satuan pendidikan dalam kondisi khusus dapat menggunakan kurikulum yang sesuai dengan kebutuhan pembelajaran peserta didik. “Kurikulum pada satuan pendidikan dalam kondisi khusus memberikan fleksibilitas …

Selengkapnya »

Mahasiswa Laporkan Mendikbud Ke Komnas HAM, Ini Persoalannya

deras.co.id

Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Nadiem Makarim  dilaporkan ke Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) oleh mahasiswa Universitas Negeri Semarang (Unnes). Hal ini dilakukan karena mereka menganggap Mendikbud telah melakukan pelanggaran HAM atas pendidikan. Komisioner Komnas HAM Beka Ulung Hapsara membenarkan pelaporan tersebut. Dia mengatakan mahasiswa telah melaporkan Nadiem …

Selengkapnya »

Mendikbud Jawab Kritikan Publik Terkait Tanoto dan Sampoerna

deras.co.id

Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nadiem Anwar Makarim memberikan klarifikasi bahwa Tanoto Foundation dan Putera Sampoerna dalam Program Organisasi Penggerak (POP) tidak menggunakan anggaran negara, dalam hal ini Kemendikbud (Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan). “Kemdikbud telah menyepakati dengan Tanoto Foundation dan Putera Sampoerna Foundation bahwa partisipasi mereka dalam program Kemendikbud …

Selengkapnya »

Filosofi Merdeka Belajar: Merdeka Pikiran, Batin, Tenaga dan Raganya

deras.co.id

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) menyatakan slogan ‘Merdeka Belajar‘ yang menjadi arah kebijakan era Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Nadiem Makarim terinspirasi dari filosofi Bapak Pendidikan Nasional, Ki Hadjar Dewantara. Merdeka Belajar telah melalui pembahasan dengan berbagai pihak dari pelbagai latar belakang keilmuan mulai hukum, sosial, etika, dan aspek pendidikan …

Selengkapnya »