Medan, Dalam rangka mensosialisasikan budaya menabung dan hidup berhemat, sekaligus mengenalkan perbankan dan inklusi keuangan, Otoritas Jasa Keuangan (OJK) bekerjasama dengan Bank Sumut menggelar sosialisasi sekaligus webinar tabungan simpanan pelajar (SIMPEL) di Yayasan Pesantren Darul Arafah Lau Bakery Deli Serdang Kamis (13/8) kegiatan ini juga sekaligus untuk menyambut Hari Indonesia …
Selengkapnya »Hari Raya Qurban, Bank Sumut Sembelih 12 Ekor Lembu dan 5 Ekor Kambing
Menyambut hari raya Idul Adha 1441H/2020 M, segenap keluarga besar Bank Sumut melakukan pemotongan hewan qurban dengan total 12 ekor lembu dan 5 ekor kambing yang dilaksanakan di depan komplek olahraga Bank Sumut Jl Bunga Cempaka TJ Sari Medan, Jumat (31/7). Turut hadir dalam penyembelihan hewan kurban tersebut Dirut Bank …
Selengkapnya »Bank Sumut Kembali Raih TOP CSR Award
Bank Sumut kembali meraih penghargaan TOP CSR Award. Kali ini Bank Sumut membawa pulang dua trophy yang berasal dari dua kategori yaitu predikat Bintang 3 TOP CSR 2020 kategori BUMD Perbankan dan kategori Top Leader on CSR Commitment 2020 untuk Direktur Utama Bank Sumut, Muchammad Budi Utomo. Dua trophy tersebut …
Selengkapnya »Antisipasi Dampak Covid-19 Bank Sumut Tingkatkan Protokol Kesehatan di Unit Kerjanya
PT. Bank Sumut berkomitmen untuk memastikan dan meningkatkan kepatuhan terhadap protocol kesehatan dalam setiap operasional kantornya. Selain memastikan seluruh pegawai telah menggunakan masker dan hand sanitizer, pengaturan physical distancing, pengecekan suhu tubuh serta penyemprotan disinfektan juga menjadi perhatian Bank Sumut. “Kami memohon maaf atas ketidaknyamanan yang mungkin dirasakan sebagian nasabah …
Selengkapnya »Sumut Peduli, Bank Sumut Beri Tangki Air Pencuci Tangan ke Dua Pasar
Sebagai bentuk kepedulian dalam pencegahan penyebaran Covid 19 di pasar-pasar umum, Bank Sumut menyalurkan Bantuan melalui rekening Sumut Peduli kepada 2 Pasar yaitu Pasar Deli Tua dan Pasar Bhakaran Batu Lubuk Pakam Kabupaten Deli Serdang. Selain memberikan bantuan Tangki air pencuci tangan tersebut, Bank Sumut juga memberikan pelindung wajah (Face …
Selengkapnya »Bank Sumut Serahkan Masker & Vitamin Kepada Petugas Kepolisian Pos Pam dan Check Point
Bentuk dukungan terhadap kepolisian dalam bertugas dilapangan saat wabah Covid 19 dan dalam rangka pengamanan Hari Raya Idul Fitri 1441 H, Bank Sumut memberikan bantuan berupa Masker, Hand Sanitizer serta vitamin kepada petugas kepolisian yang berjaga di pos pengamanan dan pos check point dalam rangka operasi “ketupat toba” 2020. Bantuan …
Selengkapnya »Wali Kota Tanjungbalai Apresiasi PT. Bank Sumut Tanjungbalai Berikan Bantuan Kepada 165 Ulama dan Tokoh Agama Se-Kota Tanjungbalai
Sebagai bentuk kepedulian dan perhatian kepada masyarakat ditengah Pandemi wabah Covid-19 dan Gebyar Ramadhan 2020 di Kota Tanjungbalai, serta sebagai bentuk dukungan kepada Pemerintah Kota (Pemkot) Tanjungbalai, PT. Bank Sumut Cabang Tanjungbalai menyerahkan bantuan kepada 165 Ulama dan Tokoh agama. Bantuan tersebut diserahkan langsung secara simbolis oleh Wali Kota Tanjungbalai, …
Selengkapnya »Laba Bank Sumut Meningkat 8,3 %, Edy Rahmayadi Minta Beri Perlakuan Khusus UMKM Terdampak Covid-19
Tantiem 3% Pegawai turut disumbangkan untuk Bantuan Penanganan Covid 19 MEDAN – Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Edy Rahmayadi menekankan kepada seluruh Bupati dan Walikota se-Sumut perlunya memberikan perlakuan khusus terhadap debitur termasuk UMKM yang mengalami kesulitan memenuhi kewajibannya pada PT Bank Sumut akibat dampak pandemi Covid-19. Kebijakan ini juga telah …
Selengkapnya »Terdampak Covid-19, Bank Sumut Bantu Relaksasi Kredit Debitur Rp 1,3T
Bank Sumut mengaku sedang memroses relaksasi kredit debiturnya senilai Rp1,3 triliun dengan jumlah 7.909 akun. “Sebagai bentuk kepedulian Bank Sumut terhadap nasabah debitur yang usahanya terkena dampak Covid 19. Saat ini, kata Budi Utomo, jumlah debitur yang dalam proses pemberian relaksasi kredit sebanyak 7.909 akun dengan nilai sebesar Rp1,3 triliun.” …
Selengkapnya »MoU Bank Sumut dengan BNN Pegawai Bank Sumut Komit Jauhi Narkoba
Medan, Bank Sumut News Jajaran Manajemen dan seluruh pegawai Bank Sumut menyampaikan komitmennya untuk menjauhi pemakaian narkotika dan obat-obatan terlarang serta membantu mencegah peredaran gelap narkoba. Komitmen itu disampaikan pada penandatanganan MoU bersama BNN Provinsi Sumatera Utara bersamaan dengan Pelaksanaan Rapat kerja PT.Bank Sumut, Jumat (13/3) di Hotel Grand Mutiara …
Selengkapnya »