Monday , March 17 2025
Beranda / Tag Archives: BUMN

Tag Archives: BUMN

BUMN Hadir di INACRAFT 2025: Mendorong UMKM Naik Kelas, Memajukan Ekonomi Kreatif Indonesia

*Jakarta, 14 Februari 2025* – Pameran INACRAFT 2025 kembali menjadi ajang bagi pelaku ekonomi kreatif untuk menunjukkan karya terbaiknya. Tahun ini, Kementerian BUMN melalui Rumah BUMN hadir dengan membawa 52 UMKM binaan, menghadirkan 149 jenis produk unggulan dalam kategori fashion, kerajinan tangan, dan aksesoris. Partisipasi ini bukan hanya sekadar menghadirkan …

Selengkapnya »

Rumah BUMN Dukung UMKM Indonesia dan Ajak Pengunjung untuk Dukung Produk Lokal di Pameran INACRAFT 2025

Jakarta, 7 Februari 2025 – Di tengah kesibukan pameran INACRAFT 2025, ada satu tempat yang wajib dikunjungi, yaitu _booth_ Rumah BUMN. Di sini, pengunjung bisa menyaksikan langsung produk kreatif unggulan dari UMKM Indonesia yang siap bersaing di pasar global. Melalui _booth_ Rumah BUMN di INACRAFT 2025, 14 BUMN berpartisipasi, melibatkan …

Selengkapnya »

Partisipasi Pertamina Dalam Mendukung Akselerasi Transisi Energi Di Indonesia

deras.o.id

DERAS.CO.ID – PT Pertamina terus berperan aktif dalam upaya mitigasi emisi global untuk mengantisipasi perubahan iklim dengan mencanangkan target mencapai net zero emission di tahun 2060 atau lebih cepat. Komitmen Pertamina tersebut ditunjukkan dengan memberikan perhatian penuh pada pengembangan Energi Baru Terbarukan (EBT) melalui transformasi ekonomi hijau. Salah satu dukungan …

Selengkapnya »

PTPN III Terima Penghargaan dari Menteri BUMN

DERAS.CO.ID – Deli Serdang, Menteri Banda Usaha Milik Negara (BUMN) Republik Indonesia, Erick Tohir memberikan penghargaan pada perkebunan Nusantara (PTPN) III, diacara pimpinan pusat perkumpulan keluarga besar Pujakesuma di Jakarta baru-baru ini. ”Penghargaan ini wujud apresiasi dan kontribusi dalam pelestarian budaya nusantara khususnya di PTPN III. Penghargaan diterima langsung SEVP …

Selengkapnya »

Menteri Erick Thohir dan Ahok Dianggap Tutupi Pertamina Defisit Diprediksi Rp190 Triliun

DERAS.CO.ID – Pakar Kebijakan Publik Narasi Institute Achmad Nur Hidayat mengatakan bahwa PT Pertamina (Persero) saat ini sedang berada dipersimpangan jalan. Defisit tahun ini diprediksi mencapai Rp190 triliun. Akan tetapi Menteri BUMN Erick Thohir hingga Komisaris Utama Pertamina Basuki Tjahaja Purnama dianggap menutupinya. Berdasarkan data Achmad, defisit Pertamina tahun 2021 …

Selengkapnya »