Thursday , March 28 2024
Beranda / Tag Archives: skimming

Tag Archives: skimming

Bank Sumut Himbau Nasabahnya Waspada Saat Bertransaksi di ATM Terhadap Maraknya Aksi Skimming

Deras.co.id – PT Bank Pembangunan Daerah Sumatra Utara mengimbau masyarakat lebih berhati-hati dalam melakukan transaksi melalui anjungan tunai mandiri (ATM), menyusul maraknya aksi skimming akhir-akhir ini. Corporate Secretary Bank Sumut Iswanto Darus mengatakan, kasus skimming dapat terjadi dimana saja, oleh karena itu nasabah harus tetap menjaga keamanan ketika bertransaksi di ATM. …

Selengkapnya »

Waspadalah, Teknik Baru Skimming ATM Canggih Gunakan Malware

deras.co.id

Semarang, Ketua Lembaga Riset Keamanan Siber dan Komunikasi (CISSReC) Pratama Persadha menyebutkan kemungkinan modus operandi skimming anjungan tunai mandiri (ATM) tahun ini menggunakan teknik yang lebih canggih. Jika biasanya penjahat siber menggunakan perangkat skimming untuk mencuri informasi kartu dan kode sandi, kini mereka menggunakan teknik skimming baru untuk mendapatkan uang yang lebih besar. “Pelaku menanamkan Malicious …

Selengkapnya »

Marak Skimming, Ini Kelemahan Sistem Pengawasan Bank RI

deras.co.id

Jakarta, Maraknya kasus pembobolan rekening nasabah bermodus salin data atau skimming dinilai karena lemahnya pengawasan bank. Khususnya pengawasan terhadap pihak ketiga sebagai perpanjangan layanan dari bank tersebut, seperti penggunaan mesin cashless dengan fitur sama seperti di mesin ATM (Anjungan Tunai Mandiri). Pengamat IT dan Siber Institut Teknologi Bandung, Kun Arief …

Selengkapnya »