Friday , March 29 2024
Beranda / Medan (halaman 3)

Medan

Meninggal Usai Ditangkap Polisi, Mayat Seorang Pemuda Diboyong Ratusan Warga Ke Mapolsekta Kotapinang

deras.co.id

DERAS.CO.ID – Kotapinang – Ratusan warga Kampung Banjar I, Kelurahan Kotapinang, Kecamatan Kotapinang, Kabupaten Labusel, Kamis (21/3) siang mendatangi Mapolsekta Kotapinang sambil memboyong sesosok mayat laki-laki berinisial FAH, (29) FAH meninggal dunia usai menjalani pemeriksaan di Mapolsekta Kotapinang setelah ditangkap aparat kepolisian dari Sat Narkoba Polres Labusel dan Unit Reskrim …

Selengkapnya »

Bulan Ramadhan 1445 H, Siswa KBTK YPSA Bagikan Sembako

deras.co.id

DERAS.CO.ID – Bulan Ramadhan 1445 Hijriah yang penuh berkah, siswa-siswi Kelompok Bermain Taman Kanak-kanak (KBTK) YPSA melaksanakan kegiatan membagikan Sembako kepada masyarakat, Ojek Online, dan tukang becak di depan gerbang Yayasan Pendidikan Shafiyyatul Amaliyyah (YPSA), Jumat (22/3/2024). Kegiatan ini merupakan bagian dari pembelajaran tentang nilai-nilai sosial dan kepedulian terhadap sesama …

Selengkapnya »

Siswa SMA YPSA Berbagi Takjil Selama 1 Minggu

deras.co.id

DERAS.CO.ID – Siswa-siswi SMA Yayasan Pendidikan Shafiyyatul Amaliyyah (YPSA) kembali melaksanakan kegiatan berbagi takjil buka puasa dibulan Ramadhan 1445 H kepada Masyarakat di sekitar sekolah dan juga kepada pengendara kendaraan umum di depan gerbang sekolah YPSA, Kamis (21/3/2024). Menurut Kepala SMA YPSA Dahliana, “Kegiatan ini juga sebagai bentuk kepedulian siswa-siswi …

Selengkapnya »

Kawasan Hutan Arboretum Di Merek Dirambah Orang Tidak Bertanggung – Jawab

deras.co.id

DERAS.CO.ID – Karo – Perambahan hutan mulai marak dilakukan oleh pihak yang tidak bertanggungjawab di Karo. Di antaranya perambahan hutan di kawasan Hutan Arboretum di Desa Merek, Kecamatan Merek, Kabupaten Karo. Padahal di hutan Arboretum ditemukan berbagai pohon yang ditanam dan dikembangbiakkan untuk tujuan penelitian atau pendidikan. Juga merupakan salah …

Selengkapnya »

Polisi Tangkap Seorang Pria Mengaku Nabi Di Tebingtinggi

deras.co.id

DERAS.CO.ID – Tebingtinggi – Personil Polres Tebingtinggi gerak cepat melakukan penangkapan terhadap seorang pria berinisial JK warga Letda Sujono, Kelurahan Bulian, Kecamatan Bajenis terkait dengan penyebaran videonya yang diduga mengaku sebagai nabi dan menyampaikan narasi yang bermuatan SARA (agama tertentu). Sebelumnya video tersebut sempat viral di media sosial facebook. Akun …

Selengkapnya »

Dukung Kuliner dan Pertanian, Bank Sumut Bisa Jadi pionir agent of development

deras.co.id

DERAS.CO.ID – Medan – PT Bank Sumut Melalui Direktur Utamanya, Babay Parid Wazdi menyatakan Bank Sumut akan mendukung penuh sektor UMKM kuliner dan pertanian di Provinsi Sumatera Utara (Sumut). Hal itu disambut baik oleh masyarakat Sumut. Pengamat Ekonomi, Dr. Wahyu Ario Pratomo mengatakan bahwa Perekonomian Sumut ditopang oleh 3 (tiga) …

Selengkapnya »

Anggota DPRD Deliserdang Minta Polisi Ungkap Jika Ada Dalang Pembakaran Deni Pratama Hingga Tewas

deras.co.id

DERAS.CO.ID – Lubukpakam – Anggota DPRD Deliserdang meminta agar pihak Kepolisian bekerja maksimal guna mendalami kasus yang ditangani demi penegakan hukum. “Kalau memang ada dalang dibalik semua itu, harus diungkap dengan sebenar-benarnya, sehingga masyarakat pencari keadilan itu benar-benar terlindungi”, ujar Rakhmadsyah selaku Sekretaris Komisi 1 DPRD Deliserdang, ketika dimintai pendapatnya …

Selengkapnya »

Illegal Logging Merambah Hutan Register II Sibatuloting Simalungun

deras.co.id

DERAS.CO.ID – Parapat – Ratusan kayu alam berdiameter kurang lebih 1 meter di Kawasan Hutan Lindung Register II Sibatuloting, tepat di Dolok Siponggung, Kelurahan Girsang, Kecamatan Girsang Sipanganbolon, Kabupaten Simalungun habis dirambah para illegal logging. Demikian disampaikan perwakilan masyarakat Kelurahan Girsang, A Manik dan Marga Sinaga yang mengaku meninjau dan …

Selengkapnya »

Bank Sumut Siap Dukung Implementasi Kartu BBM Fuel Card 5.0 Di Kota Batam

deras.co.id

DERAS.CO.ID – Bank Sumut bersama Pemerintah Kota Batam melakukan penandatangan kesepakatan bersama terkait implementasi Layanan Transaksi Pengguna Jenis Bahan Bakar Minyak Khusus Penugasan (JBKP) di Kota Batam. Penandatanganan kesepakatan ini langsung dilakukan oleh Dirut Bank Sumut Babay Parid Wazdi bersama Walikota Muhammad Rudi pada Kamis (14/3). Fuel Card 5.0 merupakan …

Selengkapnya »