Friday , March 29 2024
Beranda / Tag Archives: Ayatollah Ali Khamenei

Tag Archives: Ayatollah Ali Khamenei

Iran Mulai Produksi UF6, Uranium Untuk Reaktor Nuklir Dan Senjata

deras.co.id

Teheran, Iran mengumumkan dimulainya produksi uranium hexaflouride atau UF6 pada hari Selasa (5/6/2018) dengan meningkatkan kapasitas pengayaan uranium. Rencana Teheran ini disampaikan kepada Badan Energi Atom Internasional (IAEA). UF6 merupakan uranium yang dibutuhkan untuk bahan bakar reaktor nuklir. Namun, ada laporan lain yang menyebut UF6 bisa digunakan untuk bahan senjata. Langkah …

Selengkapnya »

Total 3700 Orang Ditangkap Selama Demonstrasi Di Iran

deras.co.id

Teheran, Sebanyak 3.700 orang telah ditangkap oleh pihak berwenang di sejumlah kota di Iran selama gelombang demonstrasi antipemerintah. Demonstrasi yang berlangsung selama sepekan itu turut diwarnai dengan kerusuhan. Jumlah penangkapan ini diungkap oleh seorang anggota parlemen Tehran, Mahmoud Sadeghi, melalui kantor berita ICANA yang dikelola negara, pada Selasa (9/1). Angka …

Selengkapnya »

Erdogan Sebut Kekayaan Alam Membuat Amerika dan Israel Mencampuri Urusan Iran

deras.co.id

Istanbul, Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan menuduh Amerika Serikat (AS) dan Israel mencampuri urusan dalam negeri Iran, Pakistan, dan negara-negara Muslim lainnya demi merebut merebut sumber daya alam mereka. ”Kami tidak dapat menerima bahwa beberapa negara—terutama AS dan Israel—campur tangan dalam urusan internal Iran dan Pakistan,” kata Erdogan kepada wartawan …

Selengkapnya »

Pemimpin Iran Sebut ‘Musuh-Musuh’ Dari Luar Jadi Penyebab Kerusuhan

deras.co.id

Teheran, Pemimpin Tertinggi Iran Ayatolah Ali Khamenei menuduh bahwa ‘musuh-musuh’ dari luar yang mendukung demo anti pemerintah yang telah menyebabkan tewasnya 20 orang sejauh ini. Ini adalah pernyataan terbuka pertama yang disampaikan Khamenei terhadap gelombang protes yang sudah berlangsung selama beberapa hari tersebut. Petugas keamanan kewalahan menangani unjuk rasa yang …

Selengkapnya »