Friday , March 29 2024
Beranda / Tag Archives: Menko Polhukam

Tag Archives: Menko Polhukam

Bjorka Sudah Teridentifikasi, Polri Ungkap Tim Gabungan Masih Bekerja

deras.co.id

Jakarta – Polri merespons soal pernyataan Menko Polhukam Mahfud Md terkait sosok hacker Bjorka yang disebut sudah teridentifikasi. Polri mengatakan pihaknya masih bekerja mengusut hal ini. “Tim gabungan masih bekerja,” kata Kadiv Humas Polri Irjen Dedi Prasetyo saat dikonfirmasi, Rabu (14/9). Diketahui bahwa Dittipidsiber Bareskrim Polri ikut terlibat dalam tim …

Selengkapnya »

Mahfud MD Tak Pusing Ulah Bjorka, Sebut Data Pribadinya Terbuka

deras.co.id

JAKARTA – Peretas yang menggunakan nama Bjorka ramai diperbincangkan di media sosial setelah mengklaim telah membocorkan data-data pribadi pejabat, serta dokumen Presiden Jokowi. Yang terbaru, data pribadi milik Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD juga disebut bocor. Hal itu diungkapkan Mahfud. Dia mengaku banyak yang …

Selengkapnya »

Besok, Abu Bakar Baasyir Bebas Murni, Ini Kata Mahfud MD

deras.co.id

Jakarta, Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD menyebutkan tidak ada perlakuan khusus dari pemerintah untuk pembebasan terpidana kasus terorisme Abu Bakar Baasyir, pada Jumat 8 Januari 2020. “Tak ada perlakuan atau persiapan khusus oleh pemerintah untuk pembebasan ABB itu. Sudah ada mekanisme penanganan dan pengawasan,” …

Selengkapnya »

Gatot Tak Hadiri Bintang Mahaputera, Mahfud MD Beberkan Alasannya

deras.co.id

Jakarta, Mantan Panglima TNI, Jenderal (Purn) Gatot Nurmantyo, mengatakan menerima pemberian tanda kehormatan Bintang Mahaputera, tetapi tak dapat hadir dengan alasan suasana COVID-19. Menko Polhukam Mahfud MD menjelaskan justru Istana telah membagi dua kloter pemberian penghargaan tersebut. “Beliau tidak bisa hadir karena beberapa alasan, pertama karena ini suasana COVID-19. Karena …

Selengkapnya »

Hadiri Natal Kebangsaan, Mahfud MD: Membela Tuhan Kok Marah-Marah, Tuhan Sendiri Tak Pernah Marah

deras.co.id

Jakarta, Menko Polhukam Mahfud MD mengatakan pesan saling mengasihi merupakan ajaran semua agama. Mahfud mengatakan membela Tuhan tak perlu marah-marah. “Mari pesan Natal malam hari ini hayati bahwa saling mengasihi sebagai sesama manusia itu adalah pesan semua agama. Membela Tuhan kok marah-marah, Tuhan sendiri tidak pernah marah,” kata Mahfud di …

Selengkapnya »

Presiden Tegaskan Teritorial RI Tidak Dimasuki Kapal Cina

deras.co.id

Jakarta, Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyebut tak ada kapal asing yang memasuki wilayah Indonesia. Pernyataan itu terkait insiden pelanggaran yang dilakukan oleh kapal China terhadap wilayah ZEE Indonesia di Laut Natuna. “Tapi, kita juga harus tahu apakah kapal negara asing ini masuk (laut) teritorial kita atau tidak. Nggak ada yang …

Selengkapnya »

Kapal Coast Guard Cina Kembali ‘Berulah’, RI Masih Lakukan Upaya Persuasif

deras.co.id

Tanjungpinang, Pihak TNI AL menyatakan, penambahan armada laut Indonesia di Laut Natuna Utara belum berhasil menghalau keluar kapal-kapal nelayan dan Penjaga Pantai Republik Rakyat Cina (RRC) dari wilayah itu. Penambahan kekuatan akan dilakukan terkait hal itu. Panglima Komando Gabungan Wilayah Pertahanan (Pangkogabwilhan) I TNI Laksamana Madya Yudo Margono menyatakan, hingga …

Selengkapnya »

Konflik Natuna RI-Cina, 5 KRI Siap Siaga

deras.co.id

Tanjungpinang, Lima kapal perang Republik Indonesia (KRI) mengamankan perairan Natuna, Kepulauan Riau. Pengamanan ini terkait adanya kapal asing yang dikawal coast guard Cina di perairan tersebut. “Tiga KRI sejak beberapa hari lalu sudah berada di Natuna dan hari ini dua KRI dari Jakarta sudah tiba di Natuna,” ujar Kepala Dispen Lantamal …

Selengkapnya »